cara pemasangan central venous catheter (cvc)


                          CENTRAL VENOUS CATHETER (CVC)




Yaitu alat / kateter yang dipasang untuk mengukur CVP (central vein pressure) atau tekanan vena central. Tekanan vena sentral (CVP) menggambarkan tekanan darah dalam vena kava dan atrium kanan. CVP mencerminkan jumlah darah kembali ke jantung dan kemampuan jantung untuk memompa darah ke sistem arteri.
pemasangan CVC


Berikut ini akan saya bahas teknik pemasangan kateter vena central, dalam bentuk power poin.


CVP